Soal Ulangan Korespondensi

A visually appealing illustration of various types of letters and correspondence, including formal letters, informal notes, and business communications, set against a vibrant and engaging background.

Ulangan Korespondensi

Uji pengetahuan Anda tentang surat menyurat melalui kuis ini yang mencakup berbagai aspek dan fungsi surat. Apakah Anda siap untuk menguji pemahaman Anda tentang konsep surat resmi dan fungsinya?

  • 10 Pertanyaan Menarik
  • Format Multpilce Choice
  • Ideal untuk Pelajar dan Profesional
10 Questions2 MinutesCreated by WritingPen543
Surat sebagai penyampaian pesan, surat sebagai wakil, surat sebagai bukti tertulis, surat sebagai pedoman. Pernyataan berikut termasuk
Fungsi surat
Syarat-syarat surat
Ciri-ciri surat
Pembagian surat
Pengertian surat
Surat tagihan termasuk penggolongan surat berdasarkan
Berdasarkan wujud
Berdasarkan isiannya
Berdasarkan tujuannya
Berdasarkan urgensi penyelesainnya
Berdasarkan audien
Surat legal adalah surat-surat yang memiliki kekuatan hukum dibawah ini yang termasuk surat legal adalah
Surat pengumuman
Surat wasiat
Surat tagihan
Surat pesanan
Surat keputusan
Penyampaian maksud melalui surat dari pihak satu ke pihak lainnya dapat atas nama jabatan dalam suatu perusahaan dan dapat perorangan adalah
Tujuan surat
Ciri-ciri surat
Pengertian surat
Fungsi surat
Manfaat surat
Surat yang lahir dalam aktivitas bisnis maupun kedinasan yang isinya tidak berkaitan langsung dengan urusan bisnis adalah
Surat sosial
Surat dinas
Surat niaga
Surat pribadi
Surat legal
Penggolongan surat menurut kerahasiaanya dapat digolongkan dengan beberapa hal yaitu konfidensial yang berarti
Hanya orang yang dituju yang boleh mengetahui adanya surat
Hanya adanya orang yang dituju yang boleh mengetahui isi surat
Hanya kalangan tertentu yang boleh melihat isi surat
Hanya kalangan yang dituju boleh melihat isi surat
Hanya orang yang dituju yang boleh melihatadanay surat dan isi surat
Gaya bahasa surat bisa formal ataupun informal hal tersebut termasuk
Tujuan surat
Syarat-syarat surat
Ciri-ciri surat
Manfaat surat
Komponen surat
Surat diatas termasuk jenis…
Surat resmi
Surat legal
Surat pribadi
Surat tagihan
Surat pesanan
Surat Pemberitahuan termasuk surat menurut besar audienya yang tertuju ke..
Satu orang
Orang banyak
Dua orang
Tiga orang
Empat orang
Dari : Manager
Kepada : Ketua Bagian Marketing
 
Tolong sampaikan kepada para anggota yang berada di bagian marketing untuk mempersiapkan diri menghadiri acara seminar yang akan dilaksanakan pada hari Rabu, 25 Agustus 2016 di Aula PT. Agung Karya. Saya berharap agar seluruh anggota marketing untuk mengikuti seminar tersebut. Hal tersebut akan menjadi salah satu yang akan dievaluasi dalam rapat rutin bulanan kita. Sekian dan terima kasih.
Surta warkat
Surat tagihan
Surat kuasa
Surat memo
Surta edaran
{"name":"Soal Ulangan Korespondensi", "url":"https://www.quiz-maker.com/QPREVIEW","txt":"Uji pengetahuan Anda tentang surat menyurat melalui kuis ini yang mencakup berbagai aspek dan fungsi surat. Apakah Anda siap untuk menguji pemahaman Anda tentang konsep surat resmi dan fungsinya?10 Pertanyaan MenarikFormat Multpilce ChoiceIdeal untuk Pelajar dan Profesional","img":"https:/images/course7.png"}
Powered by: Quiz Maker