Statitiska

Statistik Challenge: Uji Pengetahuan Anda!
Selamat datang di kuis Statistik yang menarik! Kuis ini dirancang untuk menguji pemahaman Anda tentang konsep-konsep dasar statistik melalui serangkaian pertanyaan yang menarik.
Uji keterampilan Anda dan lihat sejauh mana Anda memahami:
- Rata-rata dan median
- Masalah bilangan asli
- Statistik deskriptif
- Logika matematika dan analisis data
Hasil ulangan matematika kelas B jika dijumlahkan semuanya hasilnya adalah 2718. Jika rata-rata nilai siswa di kelas B adalah 75,5 maka berapa jumlah siswa dalam kelas B tersebut ?
28
36
40
32
30
Rataan bagi suatu kumpulan data yang terdiri dari sepuluh bilangan adalah 7. Jika ditambah (1 + 3m) dan (1 + 5m) pada kumpulan data tersebut rataan menjadi 10. Tentukanlah nilai m !
6
8
12
15
11
Median dan rata-rata dari data yang terdiri dari empat bilangan asli yang telah di urutkan mulai dari yang terkecil adalah 8. Jika selisih antara data terbesar dan terkecilnya adalah 10 dan modusnya tunggal maka hasil kali data pertama dan ketiga adalah ?
22
32
28
27
30
{"name":"Statitiska", "url":"https://www.quiz-maker.com/QPREVIEW","txt":"Selamat datang di kuis Statistik yang menarik! Kuis ini dirancang untuk menguji pemahaman Anda tentang konsep-konsep dasar statistik melalui serangkaian pertanyaan yang menarik.Uji keterampilan Anda dan lihat sejauh mana Anda memahami:Rata-rata dan medianMasalah bilangan asliStatistik deskriptifLogika matematika dan analisis data","img":"https://cdn.poll-maker.com/104-5100630/img-3uw2nehpduq7nhdhsvo6m1lt.jpg"}
More Quizzes
Kuis Lingkaran
10524
Latihan Soal Materi Koordinat Kartesius
420
Aplikasi Integral
8435
What do You Think about Leaning Math?
5229
Worksheet
1267
Perbandingan
105102
Kuis Luas Permukaan Balok
6318
Kelas Leadership Quiz
7431
Kuis Kimia Matematika dan Komputasi 1
16824
Reach Your Dream with Portofolio
94196
Vote Struktur Kelas
4231
RELASI
520