Elektrolisis

A detailed scientific illustration of electrolysis process showing electrodes, electric current flowing through an electrolyte solution, and chemical reactions occurring at the electrodes.

Electrolysis Challenge: Test Your Knowledge!

Welcome to the Electrolysis Challenge! In this quiz, you will explore the fascinating world of electrolysis, a process where electrical energy is transformed into chemical energy. Test your understanding of key concepts and principles, including Faraday's Laws, reactions at electrodes, and the calculations involved in different electrolytic processes.

  • 10 multiple choice questions
  • Assess your knowledge on electrolysis
  • Instant feedback on your answers
10 Questions2 MinutesCreated by LearningElectron57
Siapakah penemu Hukum Faraday?
Michael Faraday
Simon Faraday
John Faraday
George Faraday
Bagaimana Hukum Faraday 1?
Massa zat yang dihasilkan pada suatu electrode selama proses elektrolisis berbanding lurus dengan muatan listrik yang digunakan
Massa zat yang dihasilkan pada elektrode berbanding lurus dengan massa ekivalen zat
Besar arus listrik (I) yang mengalir melalui sebuah penghantar atau Konduktor akan berbanding lurus dengan beda potensial / tegangan (V) yang diterapkan kepadanya dan berbanding terbalik dengan hambatannya (R)”.
Gaya pada Muatan akan saling tarik-menarik apabila kedua muatan tidak sejenis, dan akan saling tolak-menolak apabila kedua muatan sejenis
Pengertian dari elektrolisis adalah ...
Suatu larutan larutan elektrolit yang mengandung elektron
Larutan elektrolit yang diberikan aliran listrik
Elektron yang keluar dari orbitnya
Proses di mana arus listrik bisa menguraikan suatu zat elektrolit
Pada sebuah elektrolisis lelehan NaCl, di alirkan arus listrik sebesar 84 ampere selama 1740 detik. Berapakah jumlah zat hasil elektrolisis yang terdapat pada katoda?
2.3 mol
1.51 mol
2.0 mol
3.02 mol
Reduksi sel elektrolisis terjadi pada
Katoda
Anoda
Pada sebuah elektrolisis larutan H20, di alirkan arus listrik sebesar 92 ampere selama 8610 detik. Berapakah jumlah zat hasil elektrolisis yang terdapat pada anoda?
2.05 mol
1.25 mol
2.23 mol
1.72 mol
Pada sebuah elektrolisis larutan CuSO4, di alirkan arus listrik sebesar 74 ampere selama 9940 detik. Berapakah jumlah zat hasil elektrolisis yang terdapat pada katoda?
3.81 mol
2.18 mol
1.90 mol
2.74 mol
Arus listrik mengalir dari ...
Kutub positif ke kutub negatif
Kutub negatif ke kutub positif
Reaksi elektrolisis mengubah energi listrik menjadi kimia
Benar
Salah
Anoda bermuatan ...
Positif
Negatif
{"name":"Elektrolisis", "url":"https://www.quiz-maker.com/QPREVIEW","txt":"Welcome to the Electrolysis Challenge! In this quiz, you will explore the fascinating world of electrolysis, a process where electrical energy is transformed into chemical energy. Test your understanding of key concepts and principles, including Faraday's Laws, reactions at electrodes, and the calculations involved in different electrolytic processes.10 multiple choice questionsAssess your knowledge on electrolysisInstant feedback on your answers","img":"https:/images/course2.png"}
Powered by: Quiz Maker