Uji Pengetahuan 2 (Siklus Air)

A detailed infographic depicting the water cycle, including evaporation, condensation, precipitation, and infiltration, with vibrant colors and clear labels.

Uji Pengetahuan Siklus Air

Apakah Anda tahu bagaimana siklus air berfungsi di Bumi? Uji pengetahuan Anda dengan quiz ini yang dirancang untuk menguji pemahaman Anda tentang proses-proses penting dalam siklus air.

  • Pemahaman tentang evaporasi, kondensasi, dan presipitasi
  • Mengetahui proses alami yang menjaga ketersediaan air
  • Mengasah pengetahuan tentang pergerakan air di lingkungan kita
10 Questions2 MinutesCreated by FlowingStream274
Air di Bumi tidak pernah habis karena air mengalamai ... Secara terus menerus.
Percampuran
Perputaran
Penambahan
Pengurangan
Air yang menguap dari tumbuhan ke atmosfer dinamakan ...
Kondensasi
Transpirasi
Evaporasi
Presipitasi
Air yang menguap dari laut, danau, dan sungai dinamakan ...
Transpirasi
Kondensasi
Evaporasi
Presipitasi
Terjadinya penguapan air yang ada di permukaan Bumi disebabkan oleh ...
Panas Bumi
Panas Matahari
Awan
Tiupan angin
Proses perubahan wujud uap air menjadi titik-titik air yang membentuk awan dinamakan ...
Kondensasi
Evaporasi
Run Off
Presipitasi
Evapotranspirasi adalah ...
Proses air yang menguap pada tumbuhan ke atmosfer
Proses air yang menguap pada air laut, sungai, dan danau ke atmosfer
Proses penguapan pada air laut, sungai, danau, dan tumbuhan ke atmosfer
Proses turunnya air dari atmosfer ke permukaan bumi
Turunya air dari atmosfer ke permukaan laut dan daratan dinamakan ...
Transpirasi
Evaporasi
Run Off
Presipitasi
Infiltrasi adalah ...
Proses penyerapan air dari atas permukaan tanah ke bawah permukaan tanah
Proses mengalirnya air di permukaan tanah melalui permukaan perarirann seperti sungai dan selokan
Proses terjadinya hujan
Proses terjadinya penguapan
Proses mengalirnya air di permukaan tanah melalui permukaan perairan seperti sungai dan selokan ke laut dinamakan ...
Run off
Infiltrasi
Kondensasi
Adveksi
Urutan dari proses siklus air yang benar adalah ...
Kondensasi, Adveksi, Presipitasi, Evapotranspirasi (Evaporasi & Transpirasi), Infiltrasi, Run off
Evaporasi, Presipitasi, Kondensasi, Adveksi, Infiltrasim Run off
Evapotranspirasi (Evaporasi & Transpirasi), Kondensasi, Adveksi, Presipitasi, Infiltrasi, Run off
Presipitasi, Transpirasi, Kondensasi, Infiltrasi, Adveksi, Run off
{"name":"Uji Pengetahuan 2 (Siklus Air)", "url":"https://www.quiz-maker.com/QPREVIEW","txt":"Apakah Anda tahu bagaimana siklus air berfungsi di Bumi? Uji pengetahuan Anda dengan quiz ini yang dirancang untuk menguji pemahaman Anda tentang proses-proses penting dalam siklus air.Pemahaman tentang evaporasi, kondensasi, dan presipitasiMengetahui proses alami yang menjaga ketersediaan airMengasah pengetahuan tentang pergerakan air di lingkungan kita","img":"https:/images/course1.png"}
Powered by: Quiz Maker