SMAN9TEBOmatematika10ipa_1920genap_Dimensi3

A colorful and educational illustration of a 3D cube with geometric shapes, showing dimensions and angles clearly in a classroom setting.

Dimensi Tiga: Quiz Matematika Kubus

Uji pengetahuan Anda tentang dimensi tiga dan kubus melalui kuis yang menarik ini! Pertanyaan dirancang untuk meningkatkan pemahaman konsep geometris dasar dan memberikan pengalaman belajar interaktif.

  • 14 pertanyaan menarik
  • Soal pilihan ganda dan teks
  • Meningkatkan pemahaman konsep 3D
14 Questions4 MinutesCreated by DrawingLine7
Banyaknya rusuk kubus ABCD EFGH adalah...
4
6
8
12
14
Banyaknya diagonal sisi pada sebuah kubus adalah....
12
8
6
4
2
Berikut ini aturan mengambar dimensi tiga
1) garis yang memiliki arah dari depan ke belakang/ sebaliknya digambar miring.
2) garis yang terhalang oleh obyek di depannya digambar putus-putus.
3) Harus digambar pada kertas/papan berpetak
4) Tiap garis digambar dengan warna berbeda
5) Disarankan tiap obyek berbeda digambar dengan warna berbeda

Jawaban yang tepat adalah....

1, 2, 3, 4, dan 5
1, 2, 3, dan 5
1, 2, dan 5, poin 3 bukan harus tapi disarankan
3 dan 4
2, 4, 5, dan 6
Berikut ini langkah-langkah menggambar diagonal sisi: (5)
1) Gambar kubus ABCD EFGH
2) perhatikan sisi CDEF berbentuk persegi panjang
3) arsirlah bidang BCGH
4) buatlah garis diagonal dari sudut yang berhadapan pada poin sebelumnya
5) perhatikan sisi ABCD berbentuk persegi
6) perhatikan sudut yang saling berhadapan dan tidak segaris yaitu A dengan C dan B dengan D.
urutan yang benar adalah:
1-2-3-4-5-6
1-5-6-4
3-1-2-4-6
1-5-6-4-3
6-3-5-1-2
Diagonal sisi adalah....
Garis yang membelah bidang menjadi ruang
Bidang yang membelah ruang menjadi garis
Perpaduan garis dan bidang menjadi ruang
Garis yang membelah bidang menjadi dua
Bidang yang miring membelah ruang
Tempat kedudukan pada garis, bidang, atau ruang disebut....
Titik
Koordinat
Peta
Bayangan
Arah
Sebuah bak penampungan air memiliki panjang 9 meter, lebar 9 meter, dan tinggi 9 meter. Jika diisi dengan air sebanyak ... drum. (1 meter kubik = 1000 liter, 1 drum berisi 200 liter)
90 drum
9 drum
135 drum
27 drum
270 drum
Berikut ini langkah menggambar diagonal ruang:
1) Gambar kubus ABCD EFGH
2) Perhatikan titik sudut C awalan yang akan digunakan untuk menggambar
3) dari titi C pandang sudut lain yang tidak sebidang dan tidak segaris yaitu titik G
4) buatlah garis menghubungkan kedua titik dari langkah sebelumnya
5) dari titi C pandang sudut lain yang sebidang tapi tidak segaris yaitu titik E
6) Perhatikan titik sudut D sembarang
urutan yang tepat adalah....
1-2-3-4
1-2-3-4-5-6
1-2-6-3-4
3-4-5-6
6-3-4-1-2
Berikut ini langkah menggambar bidang diagonal berbentuk segi tiga
1) Tentukan sudut yang akan dijadikan tengah yaitu titik A
2) Dari ketiga ujung yaitu B, D, dan E dihubungkan menjadi diagonal sisi yaitu garis BD, DE, dan BE
3) Perhatikan rusuk yang memiliki ujung di B yaitu garis AB, AD, dan AE.
4) Gambarlah kubus ABCD EFGH
5) Arsirlah bidang diagonal berbentuk segitiga BDE di sekitar titik A
Jawaban yang tepat adalah...
5-2-4-3-1
3-2-3-5-4
2-3-4-5-1
4-2-6-3-1
4-1-3-2-5
Berikut ini langkah menggambar bidang diagonal berbentuk segi empat adalah....
1) gambarlah kubus ABCD EFGH
2) dari titik yang dimuat buatlah garis diagonal sisi pada bidang tersebut, yaitu garis AH dan BG
3) pilihlah dua titik sudut yang segaris rusuk, misalnya A dan B.
4) pandanglah bidang yang memuat titik A sejajar dengan bidang yang memuat titik B yaitu bidang ADHE dan bidang BCGF
5) arsirlah bidang ABGE
urutan yang tepat adalah....
1-2-4-3
1-3-4-2-5
4-1-2-3
4-3-2-1
1-5-3-2
Berikut ini contoh bidang diagonal kubus berbentuk segitiga....
ABH, BDE, ACF
CAF, ACG, BDH
HAC, CGE, ABC
GBD, ACH, ACF
HGA, HGB, EHB
Berikut ini contoh diagonal kubus berbentuk segi empat....
ACGE, CDFE
GHBA, CHEA
HGCB, CHAF
ABFE, DCGH
ABCD, EFGH
{"name":"SMAN9TEBOmatematika10ipa_1920genap_Dimensi3", "url":"https://www.supersurvey.com/QPREVIEW","txt":"Uji pengetahuan Anda tentang dimensi tiga dan kubus melalui kuis yang menarik ini! Pertanyaan dirancang untuk meningkatkan pemahaman konsep geometris dasar dan memberikan pengalaman belajar interaktif.14 pertanyaan menarikSoal pilihan ganda dan teksMeningkatkan pemahaman konsep 3D","img":"https:/images/course3.png"}
Powered by: Quiz Maker