Latihan Soal Gerak Satelit dan Hukum Kepler

A visually appealing illustration of satellites orbiting a planet, with an emphasis on the physics of elliptical orbits and gravitational pull, featuring Earth in the background, in a scientific and educational style.

Latihan Soal Gerak Satelit dan Hukum Kepler

Uji pengetahuan Anda tentang gerak satelit dan Hukum Kepler melalui kuis ini! Dirancang untuk siswa dan penggemar sains, kuis ini mencakup berbagai pertanyaan yang menantang dan mendidik mengenai satelit dan gravitasi.

Dalam kuis ini Anda akan:

  • Belajar tentang kecepatan linier satelit
  • Mengetahui hubungan antara periode revolusi dan ketinggian satelit
  • Menguji pemahaman Anda tentang hukum gravitas dan orbit
4 Questions1 MinutesCreated by ExploringPlanet1
Nama, Kelas dan Sekolah
ex : annisa kharisma, MIPA X 1, SMAN 10 Depok
Sebuah satelit mengorbit setinggi 3.600.000 meter di atas permukaan Bumi. Jika jari-jari Bumi adalah 6.400.000 meter dan gerak satelit dianggap melingkar beraturan. Jika percepatan gravitasi di bumi gB adalah 10 m/s^2, Tentukan kecepatan linier satelit yang berada di orbit tersebut !
64000 m/s
6400 m/s
640 m/s
64 m/s
6,4 m/s
Dua buah satelit A dan B mengorbit planet Z masing-masing pada ketinggian 400 km dan 5400 km dari permukaan planet tersebut, dengan periode masing-masing berturut-turut 8 hari dan 27 hari. Jari-jari planet Z tersebut adalah …
1200
2000
2400
3000
3600
Dua buah satelit beredar mengitari Bumi dengan lintasan berbentuk elips. Jika perbandingan ketinggian kedua satelit dari pusat Bumi adalah 1 : 4, maka perbandingan periode revolusi kedua satelit tersebut adalah....
1 : 9
1 : 4
1 : 8
1 :6
1 : 9
{"name":"Latihan Soal Gerak Satelit dan Hukum Kepler", "url":"https://www.quiz-maker.com/QPREVIEW","txt":"Uji pengetahuan Anda tentang gerak satelit dan Hukum Kepler melalui kuis ini! Dirancang untuk siswa dan penggemar sains, kuis ini mencakup berbagai pertanyaan yang menantang dan mendidik mengenai satelit dan gravitasi.Dalam kuis ini Anda akan:Belajar tentang kecepatan linier satelitMengetahui hubungan antara periode revolusi dan ketinggian satelitMenguji pemahaman Anda tentang hukum gravitas dan orbit","img":"https:/images/course4.png"}
Powered by: Quiz Maker