Embedded Systems Quiz

A detailed illustration of various embedded systems, including sensors, Arduino boards, and connected devices in a smart home environment.

Embedded Systems Quiz

Welcome to the Embedded Systems Quiz! Test your knowledge on embedded systems, their applications, and key components. This quiz is designed for students, educators, and technology enthusiasts looking to enhance their understanding of embedded systems.

In this quiz, you will explore:

  • Ciri-ciri embedded systems
  • Jenis dan kategori embedded systems
  • Aplikasi dan modul pada Arduino
15 Questions4 MinutesCreated by CodingCadet529
Berikut ini merupakan ciri-ciri dari embedded system, kecuali....
Mempunyai computing power
Dilengkapi dengan sebuah processor
Bekerja di lingkungan luar ruang IT
Tidak dilengkapi dengan AC dan menghadapi gangguan dari luar seperti getaran dan debu
Tidak memiliki tugas yang spesifik
Jenis embedded system yang memiliki batas waktu respon sistem dalam millisecond atau bahkan lebih singkat lagi yaitu
Stand alone
Hard real time
Soft real time
Networked
Arduino
Berikut ini merupakan aplikasi-aplikasi yang menggunakan embedded system, kecuali
Mesin cuci
Phyton
Mesin fotokopi
Printer komputer
Komputer transaksi di jalan tol
Berikut ini merupakan aplikasi yang dapat menjalankan suatu program untuk melakukan fungsi-fungsi dari embedded system melalui sintaks pemrograman adalah
Arduino IDE
Mikrokontroler
Microchip
Modul shield
Motor shield
Modul pada Arduino yang merupakan modul tambahan (add-on) disebut dengan
Modul Arduino
Modul tambahan
Modul embedded system
Modul shield
Modul blue shield
Berikut ini merupakan fitur-fitur dalam arduino, kecuali
Multiplatform environtment
Memiliki tampilan dan fungsi yang bersifat intuitif dan mudah digunakan
Close source baik perangkat keras maupun perangkat lunak
Investasi yang relatif lebih murah apabila dibandingkan dengan platform lain (dipandang dari segi biaya dan waktu pengembangan)
Sumber informasi luas karena banyak forum dan artikel yang telah membahas mengenai penggunaan arduino
Embedded system dapat diklasifikasikan berdasarkan fungsi dan kinerjanya yaitu embedded system
Soft real time, hard real time, stand alone
Stand alone, hard real time, networked
Stand alone, soft real time, networked
Soft real time, hard real time, Networked
Stand alone, real time, networked
Sistem pengamanan rumah dimana semua sensor terhubung melalui kabel dan dijalankan dengan protokol TCP/IP termasuk jenis embedded system
Stand alone
Hard real time
Soft real time
Networked
Arduino
Contoh alat yang termasuk kategori embedded system stand alone adalah.
CCTV, video game, sensor asap
Video game, mesin cuci, sensor asap
Video game, MP3 player, kamera digital
Microwave, MP3 player, kamera digital
Mesin cuci, MP3 player, kamera digital
Yang menjadi pemroses utama dari sebuah Arduino adalah
Microprocessor
Mikrokontroler
Mikroheader
Mikropower
Mikrodigital
Salah satu fitur yang dimiliki Arduino adalah multiplatform environment pada perangkat lunaknya maka maksudnya adalah perangkat lunak nya
Dapat dijalankan pada berbagai macam sistem operasi
Cocok digunakan pemula
Tampilannya Friendly
Kita harus beli softwarenya
Kita bebas mendownload dan mengembangkannya
Modul shield yang dapat digunakan untuk keperluan komunikasi menggunakan antarmuka bluetooth adalah
EMS Blue Shield
EMS RFID
2A Motor Shield
OpenLog Open Source Datalogger
Arduino Wifi Shield
Modul shield yang dapat digunakan untuk keperluan komunikasi dengan menggunakan antarmuka WiFi adalah.
EMS Blue Shield
EMS RFID
2A Motor Shield
OpenLog Open Source Datalogger
Arduino Wifi Shield
Modul shield yang dapat digunakan untuk keperluan pengendalian motor DC oleh Arduino adalah....
EMS Blue ShieldEMS Blue Shield
EMS RFID
2A Motor Shield
OpenLog Open Source Datalogger
Arduino Wifi Shiel
Salah satu fitur yang dimiliki Arduino adalah open source pada perangkat lunaknya maka pengaruhnya bagi kita sebagai pengguna adalah.
Dapat dijalankan pada berbagai macam sistem operasi
Cocok digunakan pemula
Tampilannya Friendly
Kita harus beli softwarenya
Kita bebas mendownload dan mengembangkannya
{"name":"Embedded Systems Quiz", "url":"https://www.quiz-maker.com/QPREVIEW","txt":"Welcome to the Embedded Systems Quiz! Test your knowledge on embedded systems, their applications, and key components. This quiz is designed for students, educators, and technology enthusiasts looking to enhance their understanding of embedded systems.In this quiz, you will explore:Ciri-ciri embedded systemsJenis dan kategori embedded systemsAplikasi dan modul pada Arduino","img":"https:/images/course4.png"}
Powered by: Quiz Maker