Pre Test Proses Kerja SPV

Nama Lengkap
NIK
Wilayah Kerja
Depo Penempatan
Batch / Angkatan
Nomor HP
Lokasi Test
Tanggal Test

Instruksi:

(Mohon diperhatikan dengan seksama. Tidak perlu terburu-buru karena Anda diberi tambahan waktu 2 menit untuk membaca penjelasan berikut ini.)

  • Tes individu Proses Kerja DA ini terdiri dari 10 pertanyaan, dan Anda memiliki 20 menit untuk menjawab seluruh pertanyaan.
  • Anda harus bekerja dengan cepat dan akurat dalam tes ini.
  • Jika Anda tidak tahu akan jawaban suatu soal, Anda bisa melewatinya dan kembali lagi jika masih ada sisa waktu.
  • Anda diharapkan dapat berkonsentrasi penuh dan tetap tenang serta fokus.
  • Dilarang bekerja sama!!
 
SELAMAT MENGERJAKAN

Instruksi:

(Mohon diperhatikan dengan seksama. Tidak perlu terburu-buru karena Anda diberi tambahan waktu 2 menit untuk membaca penjelasan berikut ini.)

  • Tes individu Proses Kerja DA ini terdiri dari 10 pertanyaan, dan Anda memiliki 20 menit untuk menjawab seluruh pertanyaan.
  • Anda harus bekerja dengan cepat dan akurat dalam tes ini.
  • Jika Anda tidak tahu akan jawaban suatu soal, Anda bisa melewatinya dan kembali lagi jika masih ada sisa waktu.
  • Anda diharapkan dapat berkonsentrasi penuh dan tetap tenang serta fokus.
  • Dilarang bekerja sama!!
 
SELAMAT MENGERJAKAN
Tugas Tanggung Jawab Tim AEB adalah, kecuali :
Membesarkan toko sesuai potensi
Mensupervisi DA
Capai Reach Toko podes 5.5%
Menggantikan DA Dagang
Salah satu tugas pekanan SPV AEB adalah ?
Menyusun Plan perbaikan
Melakukan Brifing (morning glory & Evening debrief)
Menggantikan DA Dagang
Menyusun Kebutuhan barang (OP)
SPV Penjualan harus membina hubungan dengan DA, yaitu dengan cara berikut ini, kecuali :
Mengenal karakter DA
Menggantikan DA dagang
Joint visit DA
Memberikan Inspirasi & Motivasi bagi DA
Perbaikan terus menerus artaboga lakukan dengan cara :
Operational excellent & Grow the Profit
Grow the people & Grow the business
Grow the distribution & Grow the Profit
Financial Growth & Grow the Business
Bagaimana cara SPV memperbaiki rute dangang DA yang berantakan ?
Meminta tanggung jawab divisi STE untuk memperbaiki
Menyusun Rencana Jual per toko
Memeriksa kebenaran toko & jumlah toko per rute
Lapor atasan
Apa yang dimaksud dengan NUK ?
Laporan detil waktu kunjung DA
Rencana penggarapan toko
Jumlah langganan yang harus didatangi DA dalam sehari
Urutan kunjungan toko per hari
Management by Five adalah :
Mengelola tim dengan rasio 1 SPV menangani 5 DA
Mengelola 5 rute DA
Wajib capai minimal reach podes minimal 5%
Capai target EC 5 pada pukul 12.00
Yang dilakukan pada saat morning glory adalah sebagai berikut, kecuali :
Menjelaskan cara kerja Baru
Break target EC KP dan DS KP
Review hasil Joint visit DA
Cek kelengkapan dagang DA
Pernyataan yang paling tepat apabila SPV melakukan Joint visit dengan DA adalah supaya :
Mengajarkan DA cara jual dan cara menghadapi toko
Melakukan Deal dengan toko
Mengenal Toko
Menjalankan perintah atasan
Apa yang dilakukan ketika SPV mencari tahu potensi toko ?
Mencapai target podes
Memastikan DA capai target
Cari tahu omset musuh di toko
Mengetahui letak toko
{"name":"Pre Test Proses Kerja SPV", "url":"https://www.quiz-maker.com/QPREVIEW","txt":"Nama Lengkap, NIK, Wilayah Kerja","img":"https://cdn.poll-maker.com/51-1730504/motivate-3.png?sz=1200-00000000001000007500"}
Powered by: Quiz Maker