Fungsi Hormon Tiroid & Paratiroid

Bagaimana cara pengaturan kerja atau produksi hormon paratiroid yang benar?
Hormon paratiroid akan teraktivasi ketika kadar Ca2+ plasma >10 mg/dL
Ion Ca2+ secara langsung menginhibisi produksi PTH oleh retikulum endoplasma
Ca2+ akan menstimulasi pembentukan leukotrien dalam sel chief yang memicu degradasi pre-PTH
Penurunan kadar Ca2+ plasma memberikan sinyal ke sel chief untuk membentuk PTH
Pengaturan produksi PTH oleh Ca2+ diperantarai melalui second messenger cAMP
Efek kerja hormon tiroid di sel jaringan perifer yang benar adalah...
T4 memiliki reseptor di nukleus sel
T3 dihasilkan lebih banyak oleh kelenjar tiroid dibanding T4
Hormon tiroid bekerja dengan mempenaruhi transkripsi gen
Hormon tiroid meningkatkan curah jantung dan tahanan perifer
Produksi hormon tiroid oleh kelenjar tiroid secara langsung dirangsang oleh TRH
Hal berikut yang benar tentang hormon tiroid...
Iodida secara aktif masuk ke koloid melalui pedrin
Sintesis dapat dilakukan tanpa stimulasi hipotalamus
Iodida akan dioksidasi TPO di membran apikal sel folikel
Iodida akan berikatan dengar residu tirosin menjadi T3
Asam amino bahan baku hormon tiroid adalah triptofan
Transportasi hormon tiroid dalam plasma dilakukan oleh...
TBG
Tiroglobulin
TRH
TSH
Larut dalam plasma
Manakah di antara pernyataan berikut yang benar mengenai PTH?
Penurunan kadar PTH akan meningkataan aktivasi vitamin D
PTH akan meningkatkan kadar fosfat darah
PTH memicu pembentukan RANKL oleh osteoblas
PTH memicu produksi osteoprotegerin oleh osteoblas
PTH menyebabkan maturasi osteoblas
{"name":"Fungsi Hormon Tiroid & Paratiroid", "url":"https://www.quiz-maker.com/QPREVIEW","txt":"Bagaimana cara pengaturan kerja atau produksi hormon paratiroid yang benar?, Efek kerja hormon tiroid di sel jaringan perifer yang benar adalah..., Hal berikut yang benar tentang hormon tiroid...","img":"https://www.quiz-maker.com/3012/images/ogquiz.png"}
Powered by: Quiz Maker