Quiz Pit Stop MIRM

A detailed illustration of a hospital setting, showcasing medical staff interacting with patients, with an emphasis on the registration process and the concept of medical records management.

Quiz Pit Stop MIRM

Test your knowledge about the registrative processes and medical record handling at the Rumah Sakit Mata Cicendo with our engaging quiz!

Enhance your understanding of:

  • SMS registration formats
  • General hospital information
  • Legal frameworks surrounding medical records
  • Standard Operating Procedures (SOP) for medical information handling
11 Questions3 MinutesCreated by CheckingDoc521
Name:
Bagaimanakah format SMS yang tepat untuk pasien kontrol?
Ketik DAFTAR NO. REKAM MEDIS KODE POLI TANGGAL/BULAN/TAHUN kirim ke 0811-200-1197
Ketik DAFTAR NO. REKAM MEDIS KODE POLI TANGGAL/BULAN/TAHUN kirim ke 0811-200-1005
Ketik DAFTAR NO. TELEPON KODE POLI TANGGAL/BULAN/TAHUN kirim ke 0811-200-1005
Ketik DAFTAR NO. REKAM MEDIS KODE RS TANGGAL/BULAN/TAHUN kirim ke 0811-200-1197
Ada 4 Cara Pendaftaran Pasien di Rumah Sakit Mata Cicendo, yaitu?
Datang Langsung, SMS, Reservasi di Poli, Pendaftaran Online via Website
Datang Langsung, Telepon, melalui Saudara
SMS, Telepon, Janjian
Datang Langsung, SMS, Janjian, Pendaftaran Online via Website
Alamat website PMN RS. Mata Cicendo adalah ?
Www.cicendohospital.org
Www.cicendoeyehospital.org
www.rsmatacicendo.org
 www.pmnrsmatacicendo.org
Sebutkan informasi umum yang ada di website PMN RS. Mata Cicendo ?
Profil Rumah Sakit
Info Pelayanan Rumah Sakit
Kegiatan Rumah Sakit
Semua benar
REKAM MEDIS MILIK RUMAH SAKIT dan ISI DARI REKAM MEDIS MILIK PASIEN, itu berarti ?
Pasien berhak menyimpan rekam medis nya sendiri
Pasien dapat membawa rekam medis keluar dari rumah sakit
Pasien hanya diberikan resume (ringkasan) apabila pasien memerlukan isi dari rekam medis dan rumah sakit harus menjaga kerahasiaan rekam medis dengan tidak membawa
Petugad rumah sakit memberikan rekam medis kepada pasien
Dasar hukum penyelenggaraan rekam medis yang menyangkut rekam medis adalah ?
UU RI No. 36 Tahun 2009
UU RI No. 29 Tahun 1996
PERMENKES RI No. 269 Tahun 2008
UU NO. 10 Tahun 1966
Apa yang akan anda lakukan apabila anda melihat pasien membawa Rekam Medis sendiri ?
Dibiarkan saja dengan maksud agar memberikan kemudahan kepada pasien
Segera ambil rekam medis tersebut lalu antar ke tempat yang akan yang akan dituju oleh pasien
Dibiarkan saja dan lapor ke petugas rekam medis
Hubungi rekam medis
Pasien menghubungi petugas medico legal, pasien mengisi surat permohonan pembuatan informasi medis, Petugas meminta nomor surat ke bagian tata usaha, petugas membuat formulir informasi medis sesuai kebutuhan medis, petugas konfirmasikan ke DPJP untuk di koreksi, disetujui dan ditandatangani. Uraian tersebut adalah SOP untuk kegiatan ?
Pelepasan Informasi Medis
Peminjaman Rekam Medis
Penyimpanan Rekam Medis
Distribusi Rekam Medis
Dasar hukum penyelenggaraan rekam medis yang menyangkut pemeliharaan kerahasiaan informasi pasien terdapat pada ?
UU No. 23 Tahun 1992
UU No. 32 Tahun 1996
Permenkes RI No. 269 Tahun 2008
UU No. 10 Tahun 1966
Bagaimana cara mengoreksi dalam kesalahan penulisan di rekam medis?
Hapus dengan tipe - X
Coret tebal pada tulisan yang akan dikoreksi
Coret satu kali pada tulisan yang akan dikoreksi dan bubuhi paraf, jam dan tanggal
Coret menggunakan spidol tebal
{"name":"Quiz Pit Stop MIRM", "url":"https://www.quiz-maker.com/QPREVIEW","txt":"Test your knowledge about the registrative processes and medical record handling at the Rumah Sakit Mata Cicendo with our engaging quiz!Enhance your understanding of:SMS registration formatsGeneral hospital informationLegal frameworks surrounding medical recordsStandard Operating Procedures (SOP) for medical information handling","img":"https:/images/course1.png"}
Powered by: Quiz Maker